Dunia Teknologi adalah blog yang membahas tentang perkembangan dunia teknologi terkini

Tampilkan postingan dengan label internet. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label internet. Tampilkan semua postingan

SEWA HANGGAR DAN LANDASAN, GOOGLE EKSPERIMENKAN SKYBENDER

Sewa hangar dan landasan Google eksperimenkan skybender - Google sedang melakukan ujicoba untuk meluncurkan koneksi internet super cepat di seluruh dunia. Percobaan dilakukan dengan menggunakan drone atau bertenaga surya drone.

Niat google ingin membawa internet dengan kemampuan 40 kali lipat lebih cepat dari jaringan 4G LTE. Proyek ini disebut proyek Skybender, kurang lebih akan menghasilkan 5G koneksi internet. Proyek ini bertujuan untuk menyebarkan akses Internet tanpa instalasi kabel.

Sewa hangar dan landasan Google eksperimenkan skybender
Sewa hangar dan landasan Google eksperimenkan skybender

Dalam melakukan penelitian ini jelas memerlukan ruang udara dan fasilitas udara. Oleh karena itu Google telah menyewa lokasi hangar seluas 15.000 kaki persegi, atau sekitar 1.393 meter persegi dari lokasi Virgin Galactic. Lokasi sewa ini disebut Gateway to Space.

Google menyewa tempat seharga US $ 1,000 atau sekitar Rp 13,5 juta per hari. Selain menyewa lokasi hanggar, Google melakukan penginstalasian untuk membuat kantor pusat kendali penerbangan di Spaceflight Operations Center tidak jauh dari lokasi hanggar.

Google juga melakukan pemasangan atau penginstalasian dua lokasi akses komunikasi Spaceport America. Akses ini akan transmisi komunikasi dari menara repeater yang dipasang di semua lokasi Spaceport.

Untuk proyek ini, Google mendapatkan akses eksklusif untuk penggunaan landasan untuk tes, bahkan kebijakan untuk terbang di atas White Sands Missile Range tidak terlalu jauh dari lokasi Spaceport. Google mendapatkan akses untuk melakukan eksperimen sampai bulan Juli 2016.

Share:

POSTINGAN POPULER

SPESIFIKASI DAN HARGA SMARTPHONE VIVO V23 5G - RAM 8GB DI 2022

Smartphone Vivo V23 5G - Kehadiran vivo v23 5G membuat pasar smartphone semakin bersaing. Dengan spesifikasi cukup mumpuni Smartphone ini m...